ngeluh

pagi-pagi sudah online. ini pertanda bahwa suasana hati saya sedang sangat buruk.

hormone
tanpa katalis pun hormon saya sudah sangat cepat mengontrol seluruh emosi saya. 1 bulan terakhir saya mengkonsumsi katalis hormon dan akibatnya: setiap hari bertemu wajah muram saya

air
air di rumah sedang tidak beres, rasanya seperti oli, atau bangkai, atau apalah. akibatnya setiap berkumur atau sikat gigi, selalu diakhiri dengan muntah

rumah
sedang di renovasi besar-besaran

hubby
harus menjaga rumah mertua yang sedang ke palembang setiap 2 hari sekali.

kuliah
tidak jadi sidang karena alasan yang tidak dapat saya terima

religi
merasa tidak pernah bersyukur

0 Response to "ngeluh"

Post a Comment